Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Tingkat kepercayaan diri seseorang memang berbeda-beda.
Ada yang terlalu percaya diri hingga tak punya rasa malu, ada juga yang sangat pemalu.
Nah, rasa percaya diri tersebut bisa dilihat dari zodiak seseorang.
Melansir Pnkvilla.com, berikut 3 zodiak yang sangat percaya diri menurut astrologi.
1. Leo
Saat Leo memutuskan untuk mengambil pekerjaan, dia tahu mereka akan tanggung jawab dalam hal itu.
Kepercayaan diri mereka sering membantu mereka melakukan tugas yang paling berat sekalipun.
Mereka percaya pada diri mereka sendiri, bahkan ketika tidak ada orang lain yang percaya.
Source | : | pinkvilla.com |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |