Laporan Wartawan Grid.ID, Rizqy Rhama Zuniar
Grid.ID - Rupanya ada rahasia di balik lengan kekar V BTS dalam video musik 'Butter'.
Pasalnya, di balik penampilannya dalam video musik 'Butter,' V BTS rupanya bersusah payah membuat lengannya tampat kekar.
Perjuangan V BTS dalam membuat lengannya tampak kekar selama syuting video musik 'Butter' itu bahkan menuai pujian dari member lain.
Baru-baru ini, BTS diketahui mengunggah klip behind the scene video musik 'Butter'.
Dalam video yang diunggah di kanal YouTube BANGTANTV, pada Jumat (1/10/2021) itu menampilkan keseruan di balik layar pembuatan video musik 'Butter'.
Video berdurasi 3 menit 27 detik itu secara khusus menampilkan adegan saat anggota BTS membentuk kata ARMY.
Mulai dari Jin dan Jungkook yang membentuk huruf 'A', Suga membentuk 'R', kemudian V dan J-Hope membuat huruf 'M', serta Jimin yang membetun 'Y'.
Baca Juga: Kocak! RM BTS Kapok Beri Pujian Kepada Jin Gegara Hal Ini
Takut Hukuman di Akhirat, Verrell Bramasta Janji Tak Akan Korupsi Meski Kini Jadi DPR RI: Dihisab Berat
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rizqy Rhama Zuniar |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |