Laporan Wartawan Grid.ID, Nisrina Khoirunnisa
Grid.ID - Rumah tangga Shandy Aulia dan David Herbowo dikabarkan retak.
Sebelum rumah tangga Shandy Aulia dan David Herbowo dikabarkan retak, keduanya selalu adem ayem selama 10 tahun menikah.
Namun kini, rumah tangga Shandy Aula dan David Herbowo dikabarkan retak dengan sederet bukti tersirat.
Yang pertama, Shandy Aulia yang dulu memasang status 'wife' atau 'istri', tak lagi memajang tulisan tersebut di Instagram pribadinya.
Selain itu, beberapa caption yang dituliskan Shandy Aulia menjadi sinyal adanya keretakan pada rumah tangga sang artis dengan David Herbowo.
Shandy Aulia sempat menyinggung perihal move on dan kecewa pada beberapa unggahannya.
Lantas, seperti apa curhatan Shandy Aulia soal isi hatinya?
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Nisrina Khoirunnisa |