Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Dienfitri
Grid.ID - Malang nian nasib seorang pria asal Tiongkok bernama Liu.
Bagian perut Liu terus membesar layaknya orang hamil tua.
Mengutip Toutiao dari Sosok.ID, awalnya para tetangga menduga perut Liu membuncit akibat terlalu banyak menenggak minuman keras.
Akan tetapi, dugaan itu patah lantaran perut Liu justru makin membesar.
Di tahun ketiga, aktivitas Liu mulai terganggu karena perutnya yang besar tersebut.
“Saya biasanya melakukan pekerjaan fisik, mengakut 100 pon tepung, tanpa lelah," kata Liu.
Dengan pekerjaan tersebut, Liu merasa tidak mungkin bahwa jika ia dikatakan tak kurang melakukan olahraga.
Source | : | Sosok.id,digestivecentre.com.sg |
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Deshinta N |