Grid.ID - Raffi Ahmad baru-baru ini membahas soal posisi ranjang lantaran ingin punya anak perempuan.
Pasalnya, Raffi Ahmad dan Baim Wong bernasib sama, yakni memiliki dua anak laki-laki.
Beberapa waktu lalu, Baim Wong baru saja dikaruniai anak kedua berjenis kelamin laki-laki yang diberi nama Kenzo Eldrago Wong.
Sementara itu, Raffi Ahmad juga tengah menantikan kelahiran anak keduanya yang juga berjenis kelamin laki-laki.
Sama-sama memiliki dua anak laki-laki, rupanya Raffi Ahmad dan Baim Wong memendam perasaan sama.
Suami Nagita Slavina rupanya ingin memiliki garis keturunan perempuan.
Begitu pula dengan Baim Wong.
Ariel NOAH CS Ngotot ke MK Gugat Hal Ini Imbas Kasus Agnez Mo, Ahmad Dhani Beri Sindiran Keras
Source | : | Sosok.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Nisrina Khoirunnisa |