Yang mana, mustahil jika tanah ini boleh dibangun lantaran diperuntukan untuk pelestarian alam.
Perusahaan yang menjadi makelar dalam penjulan tanah ini membeli tanah tersebut senilai 400 juta won atau senilai Rp 4 miliar.
Perusahaan itu lantas menjualnya ke Taeyeon dengan harga Rp 1,1 miliar won atau senilai Rp 13 miliar.
Kabarnya, sindikat penipuan ini menjual tanah pegunungan ke lebih dari 3000 orang.
Mereka menipu dengan modus mengaku sebagai tim pengembang yang akan membangun kembali daerah itu.
Perusahan sindikat penipuan real estate ini bahkan memasang iklan di televisi.
SM Entertainment pun enggan berkomentar, menurut pihak agensi ini adalah aset dan kehidupan pribadi sang artis.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nurul Nareswari |