Grid.ID – Cleopatra selama ini memang dikenal memiliki kecantikan yang sudah tersohor di dunia.
Saking cantiknya, Cleopatra konon dulu jadi rebutan pria-pria kelas atas.
Banyak informasi beredar yang menyebutkan bahwa Cleopatra dianugerahi dengan kecantikan yang bisa menarik hati kaum adam.
Bahkan Cleopatra disebut-sebut sebagai penggoda dengan menggunakan daya tarik seksnya sebagai senjata politik.
Namun di balik itu semua segala hal yang dilakukan Cleopatra selalu menarik rasa penasaran apalagi perihal ritual atau tips kecantikan yang digunakannya.
Salah satunya perihal tempat mandi sang ratu Mesir itu.
Sudah tahu di mana tempat mandi Cleopatra yang ampuh sembuhkan penyakit?
5 Shio Paling Tangguh Hadapi Kesulitan, Fokus Berdamai dengan Keadaan daripada Menyalahkan
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Maesaroh |