Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Dienfitri
Grid.ID - Di zaman modern saat ini, tak sedikit orang masih mempercayai penanggalan Jawa sebagai panutan hidup.
Penanggalan Jawa atau weton ini memiliki makna tertentu yang dipercayai masyarakat, khususnya orang Jawa.
Orang Jawa percaya weton lahir dapat menjadi panutan dalam menentukan jodoh, kesehatan, kemakmuran, bahkan menentukan hari pernikahan, dan lainnya.
Diketahui, dari tujuh hari yang ada, terdapat 5 pasaran yaitu Pahing, Pon, Wage, Kliwon, dan Legi.
Pasaran adalah siklus dari energi langit yang mempengaruhi psikologis seseorang
Mengutip Intisari Online, ada tiga weton yang ditakdirkan menjadi bos besar.
Namun bukan tanpa syarat untuk mewujudkannya tetap diperlukan ketekunan, kerja keras, dan doa.
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Nurul Nareswari |