Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri
Grid.ID - Kepedihan atas kabar Vanessa Angel meninggal dunia masih terasa kental.
Sebagaimana diketahui, Vanessa Angel dan sang suami, Bibi Ardiansyah meninggal dalam sebuah kecelakaan tunggal yang terjadi di jalan tol Jombang, Jawa Timur, Kamis (4/11/2021).
Tak ayal kepergian Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah itu menimbulkan rasa pedih yang mendalam bagi banyak orang tak terkecuali para sahabat sejoli tersebut.
Salah satu sahabat Vanessa Angel, Anggita Sari pun tak pelak menahan kesedihan tersebut.
Melansir dari akun Instagram pribadinya @anggitasari612, sahabat sekaligus rekan selebriti Vanessa Angel itu membagikan sepucuk surat yang ditulis istri Bibi Ardiansyah setahun lalu.
Anggita Sari menuturkan bahwa surat tersebut ditulis Vanessa Angel saat berada di balik jeruji besi.
"Nemu surat dari @vanessaangelofficial 20 November 2020 waktu Vaness di dalem penjara & Gala masih sekitar usia 3 bulan," tulis Anggita Sari.
Baca Juga: Sukses Dibangun dengan Jerih Payah, Begini Nasib Deretan Bisnis Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah
Innalillahi, Ayah Jessica Iskandar Meninggal Dunia, Istri Vincent Verhaag Tulis Pesan Pilu
Source | : | |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Bella Ayu Kurnia Putri |