Laporan Wartawan Grid.ID, Anggita Nasution
Grid.ID - Pengusaha Putra Siregar dan istrinya, Septia Siregar, menghadiri acara siraman YouTubers Ria Ricis.
Keduanya sangat kagum dengan penampilan Ricis yang aura pengantinnya semakin terlihat hari demi hari.
"Cantik banget, bikin pangling, keliatan bahagia banget," ucap Septia dikutip dari live siraman Ricis di MOP channel, Selasa (9/11/2021).
"Inner beauty-nya keluar banget," sahut Putra Siregar.
Septia Siregar berharap akad nikah dan resepsi yang akan digelar berjalan lancar dan Teuku Ryan bisa membimbing Ricis untuk menjadi istri soleha.
Baca Juga: Jelang Pernikahan, Ria Ricis Gelar Prosesi Siraman
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Penulis | : | Anggita Nasution |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |