Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri
Grid.ID - 3 kakak beradik di Riau tewas tenggelam di Sungai Kampar Desa Terantang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Riau.
Melansir dari Kompas.com, peristiwa tersebut terjadi pada Jumat (3/12/2021).
Ketiga korban yang merupakan kakak beradik itu adalah Wulan (20), N (5), dan Y (3).
Wulan, N, dan Y merupakan anak kandung dari pasangan Edi Sukamto (50) dan Yelpi (50), warga Perumahan Permata Asri Dusun V Desa Kualu, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar.
Kronologi berawal tatkala kakak beradik itu diajak ayahnya pergi memancing.
Kemudian sesampainya di lokasi kejadian, sang ayah langsung memancing sedangkan ibu dan ketiga anaknya tersebut mandi di tepi sungai.
Lalu sekitar pukul 11.30 WIB, ketiga bersaudara tersebut tiba-tiba terseret arus sungai.
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | Kompas.com,Tribun Pekanbaru |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Bella Ayu Kurnia Putri |