Grid.ID - Arti mimpi mengejar rubah tidak boleh disepelekan.
Bagaimana tidak, arti mimpi mengejar rubah bisa jadi peringatan agar tak sembarangan percaya pada orang.
Begini penjelasan lengkap mengenai arti mimpi mengejar rubah.
Dilansir Dreaming and Sleeping, beberapa tafsir mimpi yang berkaitan dengan rubah.
1. Mimpi mengejar rubah
Mimpi ini dapat diartikan bahwa Anda tidak ingin menerima situasi tertentu dalam hidup Anda.
Arti lain mimpi ini adalah seseorang telah berbohong kepada Anda, karena itu berhati-hatilah.
Mirip Lady Diana, Cantiknya Ibunda Wulan Guritno, Deana Battams yang Berdarah Inggris
Source | : | Suar.grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |