Grid.ID - Masa lalu Ayu Ting Ting dan Enji Baskoro memang tak pernah berhenti jadi sorotan publik.
Kisah masa lalu Ayu Ting Ting dan Enji Baskoro sempat menghebohkan karena usia pernikahan keduanya yang hanya seumur jagung.
Terkait pernikahan Ayu Ting Ting dan Enji Baskoro, pria ini blak-blakan bongkar ambisi orang tua sang biduan.
Satu kejadian itu dibongkar oleh pengacara Enji Baskoro yang saat itu adalah Hotman Paris.
Hotman Paris menyatakan kronologi kliennya yang seolah dipaksa menikahi sang biduan.
Sudah berlangsung lama, akhirnya kini Ayu Ting Ting sendiri bahkan tak malu lagi bercerita tentang kisahnya dahulu.
Tahun 2013 mungkin jadi tahun yang berat bagi Ayu Ting Ting.
Pada tahun itu, seharusnya Ia menikah dengan kekasihnya pada saat itu, Enji Baskoro.
Namun di tengah persiapan pernikahan, muncul drama perselingkuhan dan ada juga tiga orang wanita cantik yang mengaku pernah berhubungan dengan Enji Baskoro.
3 Kali Kawin Cerai, Dewi Perssik Blak-blakan Ingin Taaruf, Gak Jadi Gaet Mayor Teddy?
Source | : | Tribunjatim.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Novita |