Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Dienfitri
Grid.ID - Kekejamannya sudah di luar nalar, seorang narapidana dengan bengisnya membunuh tahanan lain di penjara.
Narapidana bernama Marcos Paulo da Silva itu diketahui sudah 25 tahun mendekam di dalam jeruji besi.
Seolah ingin unjukkan taringnya selama 25 tahun dipenjara itu, Marcos Paulo da Silva dengan bengis membunuh narapidana lain.
Saking bengis dan kejamnya, Marcos Paulo da Silva dilaporkan telah membunuh sebanyak 48 narapidana selama kurun 25 tahun dipenjara itu, dikutip dari irishmirror.ie.
Namun anehnya, meski telah membunuh 48 narapidana, Marcos Paulo da Silva tidak sedikit pun merasa bersalah.
Rasa tak bersalah telah membunuh 48 orang tentunya sudah sulit dimengerti dengan nalar orang normal.
Alih-alih merasa bersalah, da Silva justru mengaku tidak puas lantaran aksi membunuhnya tidak dilakukan dengan maksimal.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | intisari,Irishmirror.ie |
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |