Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID - Salah satu pasangan yang memiliki rumah tangga adem ayem adalah Dimas Seto dan Dhini Aminarti.
Rumah tangga mereka jauh dari gosip miring dan selalu terlihat harmonis selama ini.
Meski dua belas tahun menikah dan belum dikarunia momongan, keduanya tetap terlihat kompak selama pernikahan.
Dalam unggahan di media sosial masing-masing, Dhini dan Dimas kerap membagikan moment mereka saat menikmati waktu bersama.
Tapi unggahan Dhini di Instagram pada Jumat, (24/12/2021) ini menjadi sorotan warganet.
Dhini mengunggah potret dirinya saat memakai outfit berwarna hitam dan tengah sendirian.
Dalam unggahannya Dhini memberikan peringatan ke sang suami, Dimas Seto.
Ngamuk Saat Tak Diberi Uang, Pengemis di Bogor Ini Malah Ketahuan Lagi Top Up: Ngegas Gak Dikasih
Source | : | |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |