Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah
Grid.ID - Kabar bahagia datang dari pedangdut kondang Ayu Ting Ting.
Betapa tidak, Ayu Ting Ting baru-baru ini mengungkap rencana liburan bersama keluarganya ke Bali.
Tak hanya itu, Ayu Ting Ting juga mengungkap bahwa akan ada sesi pemotretan untuk prewedding.
Ya, acara tersebut sekaligus menjadi acara liburan untuk menghabiskan penghujung tahun 2021.
Melansir kanal Youtube STARPRO Indonesia pada Sabtu (25/12/2021), pelantun lagu 'Sambalado' itu mengaku akan menikmati liburan akhir tahun di pulau Dewata.
"Tahun baru insya Allah kita mau ke Bali," ujarnya.
Namun, dirinya mendadak mengungkap akan ada sesi pemotretan untuk prewedding.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Deshinta N |