Laporan Wartawan Grid.ID, Fidiah Nuzul Aini
Grid.ID - Sudah bukan rahasia lagi bahwa Yuni Shara dan Henry Siahaan dulu sempat perang dingin saat cerai hingga emosi meledak-ledak dengan singgung soal gampar.
Dulu sempat perang dingin saat cerai hingga emosi meledak-ledak dengan singgung soal gampar, terungkap hubungan Yuni Shara dan Henry Siahaan sekarang.
Apa Yuni Shara dan Henry Siahaan tetap akur?
Sukses dalam karier tampaknya tak sebanding dengan kisah cinta Yuni Shara yang penuh lika-liku.
Bagaimana tidak, Yuni Shara diketahui pernah gagal berumah tangga selama 2 kali.
Kakak kandung Krisdayani itu menikah dengan suami pertamanya yang bernama Raymond pada tahun 1993.
Akan tetapi, pernikahannya dengan Raymond tersebut hanya bertahan selama 4 bulan saja.
Usai bercerai dari Raymond, kakak kandung Krisdayanti ini memutuskan unuk membina rumah tangga kembali dengan Henry Siahaan.
4 Rekomendasi Drakor Park Jeong Min, Terbaru jadi Pacar Jisoo BLACKPINK di Drama Newtopia
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |