Laporan Wartawan Grid.ID, Silmi
Grid.ID – Main game online tanpa modal kuota mungkin adalah motivasi hidup pemuda-pemuda ini.
Ya, pasalnya keduanya hanya menggantungkan nasib game online mereka pada sambungan WiFi di sebuah Masjid.
Dan sangat tidak sopan apabila pemuda-pemuda tak modal ini malah mengacungkan parang pada penjaga Masjid yang selama ini memfasilitasi WiFi gratis untuk mereka.
Namun, itulah yang terjadi di Medan.
Belakangan ini viral sebuah video yang sangat tidak patut ditiru.
Melansir Instagram @makassar_info, terlihat tiga orang pemuda pengurus masjid lari pontang-panting dikejar dua pemuda lainnya.
Kejadian tersebut terjadi, pada Jumat (24/12/2021) malam sekitar pukul 22.56 WIB.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Silmi |
Editor | : | Silmi |