Laporan Wartawan Grid.ID, Daniel Ahmad
Grid.ID - Zikri Daulay kedapatan berciuman dengan Ayu Aulia dan kemesraan keduanya masih terlihat sampai saat ini.
Melalui unggahan Instagram pribadinya, Zikri Daulay dan Ayu Aulia beberapa waktu lalu bahkan sedang menjalankan salah satu pemotretan dengan 'anak-anaknya'.
"Oke sekarang kita mau photoshoot dulu, yang ini anak gue usianya 13 tahun," ujar Zikri dalam video di Instagram Story-nya.
"Yang ini anak gue lagi satunya usianya 14 tahun dan yang ini adalah ibunya," kata Zikri Daulay yang mengarahkan kameranya ke wajah Ayu Aulia.
Tentu saja, yang dimaksud Zikri bukanlah anak-anak kandung dirinya dan Ayu Aulia.
Source | : | |
Penulis | : | Daniel Ahmad |
Editor | : | Ayu Wulansari K |