Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum
Grid.ID – Adanya tikus di rumah dapat mengganggu kenyamanan penghuni rumah.
Tikus bisa merusak perabotan di rumah hingga menggigiti kabel dan mengambil makanan di rumah.
Selain mengganggu kenyamanan, tikus di rumah juga bisa membahayakan kesehatan penghuni rumah.
Hal ini lantaran tikus bisa membawa bibit penyakit yang berbahaya untuk manusia.
Seperti diwartakan Bobo.id, sebenarnya ada banyak penyakit yang disebabkan oleh tikus.
Di antaranya adalah Hantavirus Pulmonary Syndrome (HPS), Hemorrhagic Fever with Renal Syndrome (HFRS), penyakit Pes, Lymphocytic Chorio-meningitis (LCM), dan Leptospirosis.
Penyakit-penyakit ini tidak dapat diremehkan karena bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan hingga kematian.
Oleh karena itu, penting untuk mengetahui adanya tikus di rumah dan cara mengusirnya.
Sebenarnya ada banyak cara mengusir tikus, salah satunya menggunakan alumunium foil.
Dikutip dari Sajian Sedap, alumunium foil yang biasanya digunakan untuk membungkus makanan bisa dimanfaatkan untuk mengusir tikus.
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | Sajian Sedap,bobo.id |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Ragillita Desyaningrum |