Laporan Wartawan Grid.ID, Rizqy Rhama Zuniar
Grid.ID - Mayang dan Chika ungkap sosok di antara kedua orang tua mereka, yakni Doddy Sudrajat dan Puput Sudrajat, yang paling geram terhadap hujatan netizen.
Seperti yang diketahui, pasca kepergian Vanessa Angel, keluarga Doddy Sudrajat, termasuk Mayang dan Chika tak luput dari perbincangan warganet.
Meski tampak cuek menghadapi cibiran netizen, namun Mayang dan Chika menyebut ada salah satu dari orang tua mereka yang sangat marah dengan hujatan warganet.
Sebelumnya, pasca kepergian Vanessa Angel, sikap keluarga Doddy Sudrajat memang menjadi buah bibir netizen.
Mulai dari perebutan hak perwalian Gala Sky, pembagian harta warisan Vanessa Angel, niatan untuk memindahkan makam sang artis, dan lainnya.
Tak hanya Doddy Sudrajat, kedua putrinya, yakni Mayang dan Chika juga sempat dihujat netizen lantaran merilis video klip di masa berkabung.
Meski kerap dihujat seantero negeri, namun keluarga Doddy Sudrajat tampak cuek dengan hal tersebut.
Tapi siapa sangka, di balik sikap bodo amat tersebut, ada sosok yang diam-diam kesal dengan hujatan netizen.
Hal itu diungkapkan langsung oleh Mayang dan Chika saat diwawancarai Feni Rose dalam video yang diunggah di kanal YouTube TRANS TV Official, pada Jumat (28/1/2022).
Dalam kesempatan itu, Feni Rose bertanya kepada Mayang dan Chika, siapakah di antara kedua orang tua mereka yang paling marah terhadap hujatan warganet.
Korban Aniaya Chandrika Chika Diperiksa Polisi sambil Kesakitan, Bingung Tiba-tiba Dihajar sampai Patah Tulang, Nggak Kenal!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rizqy Rhama Zuniar |
Editor | : | Ayu Wulansari K |