Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Setiap orang miliki posisi duduk favoritnya masing-masing.
Ada yang lebih suka duduk tanpa kursi.
Ada pula yang lebih senang duduk di atas kursi yang tinggi.
(BACA JUGA: Masih Ragu Konsumsi Telur? Simak 5 Fakta Menakjubkannya Berikut Ini, Salah satunya Bisa Bikin Badan Makin Oke!)
Selain itu, beberapa orang juga lebih memilih untuk duduk dengan kaki diluruskan.
Dan ada juga yang lebih suka melipatnya.
Tahukah kamu bahwa ada satu posisi duduk yang tidak disarankan?
Dirangkum oleh Grid.ID, posisi duduk tersebut adalah bersila.
(BACA JUGA: Cari Tahu Efek Samping Konsumsi Teh Hijau, Ternyata Bisa Bikin Gawat, Kenapa ya Kira-kira?)
Posisi duduk ini membuat aliran darah tidak lancar.
Dan tertahan pada satu bagian.
Sehingga memungkinkan terjadinya varises.
Selain itu, meletakkan salah satu kaki di bagian atas lutut kaki lainnya atau yang biasa disebut jegang juga tidak disarankan.
(BACA JUGA: Ternyata Ini Alasan di Balik Pankreatitis, duh Salah Satunya Kebiasaan Banget nih, Kepoin yuk!)
Posisi ini menjadi salah satu posisi favorit para wanita.
Dan tanpa sadar, bisa mengganggu kecantikan kaki.
Nggak mau kan hal ini terjadi? (*)
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Fahrisa Surya |