Laporan Wartawan Grid.ID, Nisrina Khoirunnisa
Grid.ID - Bocah ABG yang satu ini sudah berubah jadi artis sekaligus pengusaha sukses.
Sudah lebih dari 20 tahun terjun ke dunia hiburan, bocah ABG ini telah menempati tahtanya sebagai artis papan atas yang kerap muncul di TV.
Saat ini, bocah ABG ini sering nongol di layar kaca sebagai presenter terkenal.
Kemampuannya dalam membawakan acara membuat ia laris manis ditawari jadi presenter di berbagai stasiun TV.
Tak hanya itu, bocah ABG ini juga berhasil menjadi pengusaha kaya raya bersama adiknya.
Bukan sembarang bisnis, bocah ini sukses mendirikan pabrik sendiri yang merekrut banyak pekerja.
Bahkan, ia berhasil membangun rumah megah dengan harga tembus Rp 79 miliar.
Bocah ABG ini sudah hidup bahagia dengan kesuksesan yang diraihnya selama jadi artis dan pengusaha.
Lantas, siapakah bocah ABG ini?
Ya, siapa lagi kalau bukan artis sekaligus presenter Ruben Onsu.
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Source | : | Instagram,Grid.ID |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Nisrina Khoirunnisa |