Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Sebentar lagi akan menyambut Ramadan 2022, beberapa pilihan ucapan selamat puasa bisa menjadi pilihan untuk membangun silaturahmi.
Ramadan 2022 memang menjadi momen yang tepat untuk kembali menyambung silaturahmi dengan orang lain dengan mengirim ucapan selamat puasa.
Namun tak jarang orang justru enggan mengirim ucapan selamat puasa dalam bahasa Inggris di momen Ramadan 2022 karena bingung dalam pemilihan kata.
Kini tidak perlu pusing untuk memilih kata-kata untuk ucapan selamat puasa.
Pasalnya pesan ucapan selamat puasa menjadi hal yang membuat banyak orang bingung.
Meski begitu, beberapa pilihan ucapan selamat puasa dari Bestmessage.org ini bisa jadi insprasi untukmu.
“May the occasion of Ramadan infuse you with all the strength to observe fasting and win hearts of Allah. Warm wishes on Ramadan to you.”
(Semoga di bulan suci Ramadan ini dapat meberkahimu dengan kekuatan untuk menjalankan puasa dan memenangkan hati Allah. Salam hangat dan selamat menjalankan puasa)
“Wishing a very Happy Fasting and Ramadan Mubarak to you and your family. May this holy month inspire you to observe fasting and offer prayers to Allah.”
(Selamat menjalankan puasa padamu dan keluarga. Semoga di bulan suci Ramadan ini dapat memberikan inspirasi untuk berpuasa dan berdoa pada Allah)
Source | : | Best Message |
Penulis | : | Maria Novika |
Editor | : | Maria Novika |