Grid.ID - Demi penampilan memukau, tak jarang banyak orang memilih semir kimia demi mendapat hasil instant.
Apalagi tak sedikit orang-orang yang kini berlomba-lomba mewarnai rambut dnegan semir kimia sampai terkadang bikin iritasi.
Namun siapa sangka jika semir kimia untuk rambut bisa dihilangkan dan diganti dengan yogurt dan deretan bahan dibawah ini, kok bisa?
Rambut hitam memang menjadi kebanggaan wanita Indonesia.
Memang pada dasarnya wanita Indonesia memiliki rambut hitam.
Apalagi kalau rambut hitam sangat berkilau ketika terkena cahaya.
Pasti Anda sangat senang dengan rambut hitam Anda.
Namun seiring berjalannya waktu, rambut hitam mulai beruban.
Jika sudah beruban, pasti Anda ingin memiliki rambut hitam lagi.
Untuk mendapatkan rambut hitam, Anda bisa lho menggunakan bahan alami.
Caranya hanya dengan yogurt dan 1 bahan ini.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | None |
Editor | : | Maria Novika |