Grid.ID - Rumah Alda Risma sekarang tampaknya sukses bikin bulu kuduk berdiri.
Bagaimana tidak bikin bulu kuduk berdiri, begini penampakan rumah Alda Risma sekarang usai pemiliknya meninggal dunia secara tragis.
Ternyata rumah Alda Risma sekarang terbengkalai dan miris banget.
Ada yang masih ingat dengan sosok penyanyi Alda Risma?
Penyanyi Alda Risma sudah hampir 16 tahun pergi meninggalkan dunia hiburan Tanah Air.
Kepergian Alda Risma pada 12 Desember 2006 lalu sempat mengegerkan publik.
Dikutip Tribunbatam dari Nova, Alda Risma tewas di tangan sang kekasih, Ferry Surya Prakasa dengan 20 bekas suntikan obat terlarang.
Namun, Ferry Surya Prakasa mengelak menghilangkan nyawa Alda Risma.
Sebagaimana diketahui, Alda menghembuskan napas terakhir di kamar 432 Hotel Grand Menteng, Jakarta Timur.
Awalnya, Alda dikira meninggal karena overdosis memakai obat-obatan terlarang.
Namun, kenyataan mencengangkan justru diketahui ketika jenazah Alda diautopsi.
Source | : | GridHot.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |