Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah
Grid.ID - Tumit kaki pecah-pecah memang membuat semua orang merasa tidak percaya diri.
Terlebih bagi kaum hawa yang kerap mengenakan sepatu dengan bagian belakang yang terbuka.
Nah, kali ini Grid.ID akan membagikan 4 tips mudah untuk mengatasi tumit kaki pecah-pecah seperti yang sudah dirangkum dair KOMPAS.com dan TribunShopping.com pada Minggu (20/3/2022).
Kira-kira, bagaimana ya caranya? Yuk, simak!
1. Rendam air hangat
Tumit kaki pecah-pecah bisa dikarenakan dari sel kulit mati yang tidak bisa terkelupas dengan baik.
Nah, cara yang mudah untuk membuang sel kulit mati ini adalah dengan cara merendam kaki dengan air hangat.
Kalian bisa merendam kaki selama 10 sampai 15 menit saja.
Selain itu, kalian juga bisa menambahkan essensial oil untuk membuat tubuh menjadi lebih rileks.
Jika perlu, kalian juga bisa melakukan scrub kaki dengan scrub khusus.
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | Kompas.com,Tribun Shopping |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Nesiana |