Laporan Wartawan Grid.ID, Ristiani Theresa
Grid.ID – Annisa Pohan merupakan salah satu dari menantu SBY yang banyak meyita perhatian publik.
Selain prestasinya, penampilan istri Agus Harimurti Yudhoyono itu juga selalu menarik untuk dibahas.
Nggak heran deh jika setiap penampilannya tak pernah luput dari perhatian masyarakat.
( BACA JUGA :Jangan Minum Susu Setelah Makan Ayam, Bisa Punya Dampak Buruk loh!)
Seperti halnya yang terlihat baru baru ini,
Diketahui dari postingan akun Instagram @annisayudhoyono ,Annisa tampak menghadiri sebuah acara peluncuran buku, bersama ibu mertuanya, Ani Yudhoyono, dan Aliya Rajasa.
Ketiganya terlihat tampil anggun dalam balutan busana yang cantik.
Merespon postingan itu, para netizen langsung membanjiri kolom komentar dengan berbagai tanggapan.
( BACA JUGA :Lakukan Kekerasan pada Bocah 7 Tahun di Bus, Seorang Pria Ngaku Moodnya Sedang Buruk)
yanipassa31009 “Kompak banget ibu mertua dan menantu,,,, kompak trs ya mbak anisa, mbak rubi, bu Ani.”
miranti2389 “Kecantikan wanita Indonesia sesungguhnya.”
its_riamonica “Mantu pak SBY cantik cantik dan kece kece.”
febrianifitria_ “Cantik cantik dan anggun memo, mamam, mamiya.”
nenk_aidahw “Selalu bangga sama keluarga ini.”
( BACA JUGA :Ungkapan Cinta Yulia Mochamad untuk Opick Tersebar, Putri Opick Sindir Balik dengan Balasan Menohok)
Menariknya, penampilan Annisa Pohan justru sukses mengundang perhatian dari para netizen.
Annisa terlihat mengenakan kebaya berwarna putih, yang dipadukan dengan kain lilit warna pink.
Penampilannya itu dinilai sangat anggun .
Membuat penampilannya kali ini terlihat cantik, stiletto heels berwarna nude menjadi pilihannya.
( BACA JUGA :Yuk Kenalan Sama Ria Miranda, Desainer yang Terkenal di Kalangan Hijabers)
Nggak heran jika penampilan menantu mantan Presdien Susilo Bambang Yudhoyono ini jadi sorotan!
sheah88 “Cantik dan anggun sekali .”
tarinariag “Bangga dengan kebaya.”
lailatusyifa.rr “Berkelas.”
wulansangpitaloka09 ”Yang paling canteeek sndiri buuuk @annisayudhoyono.. Heheee.”
anamarianaa_ “Kalo pake kebaya cantiknya naik 2000x mam.”
( BACA JUGA :Ngaku Pacaran, Hal ini yang Bikin Kathy Indera Jatuh Hati pada Young Lex)
josephseanadi “Wanita Indonesia saat mengenakan kebaya atau pakaian nasional lainnya..nampak begitu menonjol kemewahannya....bukan hanya anggun namun juga berkelas..semoga pakaian nasional akan selamanya di jaga dan di rawat keberadaannya.”(*)
Penulis | : | Ristiani Theresa |
Editor | : | Irma Joanita |