Grid.ID - Jarang terdengar kabarnya, kini Raden Brotoseno dan Tata Janeeta menggelar acara mewah untuk sang putra R. Aerlangga.
Hal ini diketahui dari unggahan akun Instagram milik Aming pada Selasa (29/03/2022).
Dalam unggahan itu, Aming mengunggah foto saat dirinya menghadiri acara Tata Janeeta dan Brotoseno.
Usut punya usut, acara tersebut merupakan acara Tedak Siten.
Ya, Tedak Siten sendiri merupakan tradisi jawa yang diselenggarakan saat seorang anak belajar menginjakkan kakinya ke tanah.
Di acara itu, tampak Tata Janeeta berpenampilan anggun dengan balutan kebaya warna kuning.
Selengkapnya tonton dalam tayangan video di bawah ini.
(*)
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |