Grid.ID - Publik tentu tak asing lagi dengann sosok Carissa Puteri.
Ya, nama Carissa Puteri sempat jadi sorotan usai membintangi film populer Ayat-ayat Cinta.
Kala itu, Carissa Puteri memerankan tokoh Maria Kirgiz.
Meski punya pamor moncer, wajah Carissa Puteri kini tampak jarang muncul di layar kaca usai berkeluarga.
Melansir Kompas.com, Carissa Puteri diketahui menikah dengan pria keturunan Arab bernama Navies Abdullah Naif pada 31 Maret 2012 silam.
Saat menikah itu, Carrisa Puteri diberi mahar berupa seperangkat alat salat dan gerang emas putih seberat 9 gram yang bertahtakan berlian 3,6 karat.
Melansir Tribunnewsmaker.com, sosok suami Carissa Puteri ternyata pengusaha tajir.
Oleh karenanya, selepas menyandang status istri, kehidupan Carissa Puteri jadi lekat dengan kemewahan.
Carissa Puteri pernah kepergok pakai tas mewah seharga Rp370 juta untuk pergi makan bersama teman-teman.
Alasan tak unggah potret suami
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | GridHot.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |