Laporan Wartawan Grid.ID, Widy Hastuti Chasanah
Grid.ID- Nama Sophia Latjuba mungkin tak asing lagi di telinga publik.
Bagaimana tidak? Sophia Latjuba merupakan artis sekaligus model kenamaan Tanah Air yang kesuksesannya tak perlu diragukan lagi.
Sejak tahun 80-an, Sophia Latjuba terhitung telah membintangi berbagai judul film, sinetron hingga FTV.
Meski telah berkarier sejak lama, ibu dua anak itu sukses membuktikan bahwa eksistensinya di jagat hiburan tak meredup sama sekali.
Tak hanya dikenal jago akting, artis keturunan Jerman ini juga banyak dikagumi publik lantaran memiliki paras yang cantik paripuna.
Buktinya, meski kini telah menginjak usia 51 tahun, Sophia tetap awet muda dan cantik jelita.
Bahkan, ia juga memiliki body goals layaknya ABG.
Oleh karena itu, tak heran bila Sophia pernah menaklukan hati musisi tampan, Ariel NOAH yang jauh lebih muda darinya.
Punya paras cantik paripurna, rupanya pesona Sophia sudah terpancar sejak masih jadi ibu muda lho.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Source | : | |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |