Grid.ID - Biasa menjadi bumbu dapur penyedap rasa, daun salam ternyata punya manfaat tersembunyi.
Bukan untuk jadi bumbu penyedap, daun salam jika diolah menjadi rebusan bisa bawa manfaat terkait asam lambung.
Tinggal olah asam lambung hingga jadi air rebusan dan rutin diminum bisa atasi lambung, kok bisa?
Asam lambung tinggi bisa menyerang siapa saja.
Kalau sudah kambuh, rasa sakitnya bisa sangat tidak nyaman.
Bahkan, banyak orang sampai harus masuk RS karena sakit lambung ini, lo.
Perlu Anda ketahui, naiknya asam lambung dipicu oleh sejumlah faktor seperti stres, konsumsi makanan pedas, dan makanan yang mengandung lemak tinggi.
Penderita akan mengalami sejumlah gejala seperti, mulut terasa asam, kembung, mual, dada seperti terbakar, dan rasa nyeri di ulu hati.
Tapi ternyata kita bisa menyembuhkan asam lambung cuma pakai air rebusan daun salam, lo.
Teh Daun Salam Bisa Sembuhkan Asam Lambung
Walaupun bisa menyerang siapa saja, Anda bisa meminimalisasi risiko naiknya asam lambung dengan cara menjalankan pola hidup sehat.
5 Arti Mimpi Pakai Baju Ungu, Simbol Keberuntungan atau Justru Kesialan? Simak Penjelasannya
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | None |
Editor | : | Maria Novika |