Grid.ID - Umumnya garam digunakan sebagai bumbu penyedap masakan.
Garam memiliki cita rasa asin yang berguna membuat masakan menjadi lebih lezat.
Tapi pernahkah kamu menggunakan garam untuk ditaburkan pada jendela?
Jangan dianggap mubazir dulu, karena garam yang ditaburkan pada jendela punya efek luar biasa.
Ya, garam rupanya bukan sebatas bumbu penyedap makanan.
Melansir Healthline via Kompas.com, garam dikenal dengan natrium klorida (NaCl).
Komposisi garam terdiri atas 40 persen natrium dan 60 persen klorida.
Kandungan garam bisa berbeda-beda, tergantung jenisnya.
Ada yang mengandung kalsium, besi, zinc, dan yodium.
Dilansir dari Everyday Health, garam rupanya tak sekadar bumbu untuk menambah cita rasa atau mengawetkan makanan loh.
Lebih dari itu, tubuh kita membutuhkan garam dalam jumlah yang cukup agar bisa bekerja dengan optimal.
Nyesek, Abidzar Al Ghifari Sampai Lakukan Ini Demi 'Hadirkan' Mendiang Uje di Pernikahan sang Adik, Umi Pipik Auto Mewek
Source | : | GridHype.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |