Grid.ID - Memiliki paras cantik mempesona lengkap dengan karier menjulang ternyata Paula Verhoeven tetap tak luput dari tindak bullying.
Kepada Fuji dan Thariq, Paula Verhoeven mengatakan bahwa dirinya kerap dibully ketika duduk di bangku Sekolah Dasar (SD).
Hal tersebut dikarenakan postur tubuhnya yang jauh lebih tinggi dari anak-anak seumurannya.
Paula memastikan bahwa tindak bullying yang diterimanya hanya sebatas verbal.
Usut punya usut ternyata, tinggi Paula ini diadopsi dari sang kakek yang merupakan keturunan Bule Belanda.
Warisan tinggi badan tersebut bahkan sudah terlihat sejak Paula lahir yang memiliki panjang 54 sentimeter.
Selengkapnya tonton dalam tayangan video berikut ini.
(*)
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |