Laporan wartawan Grid.ID, Novia
Grid.ID - Dorongan seksual ternyata tak hanya dipengaruhi oleh perasaan secara emosional.
Lebih dari itu, ternyata makanan yang Anda pilih dan konsumsi pun mempengaruhi hasrat seksual loh.
Ya, kali ini rencana diet sehat Anda sangat berpengaruh tinggi dalam hal ini.
Sebab, makanan sehat yang Anda pilih bisa mempengaruhi hasrat seksual dengan baik.
Meski ada banyak faktor yang memengaruhi kesehatan reproduksi dan seksual Anda.
Namun, salah satu wacana diet sehat juga berpengaruh dalam hal ini.
Dikutip dari Pinkvilla.com, Senin (9/5/2022), makanan bergizi diakui dapat bermanfaat bagi kehidupan seks Anda.
Berikut adalah makanan tertentu yang membawa Anda ke kesehatan seksual yang lebih baik sambil pada fisik dan emosional.
Nah, bagi pasangan suami istri, jangan sampai melewatkan 3 jenis makanan ini ya.
Baca Juga: 5 Ramuan Obat Kuat Alami Agar Bisa Tahan Lama Saat Bercinta, Cukup dengan Apel hingga Kurma loh!
Dijamin, hubungan Anda dan pasangan akan semakin harmonis dan menyenangkan.
Apa saja 3 makanan tersebut, yuk simak ulasan artikel yang telah dirangkum kan Grid.ID berikut ini.
Sulit Ceraikan Erin Taulany? Permohonan Talak Andre Taulany Sampai Ditolak 2 Kali oleh Hakim, Ini Penyebabnya: Tidak Terbukti