Grid.ID - Menurut primbon Jawa, ada beberapa arti mimpi makan apel yang perlu Anda ketahui.
Pertanda baik atau pertanda buruk arti mimpi makan apel bergantung jalan cerita dalam mimpi.
Misalnya mimpi makan apel yang merupakan pertanda baik soal pekerjaan.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini arti mimpi makan apel menurut Primbon Jawa.
1. Mimpi Memakan Buah Apel
Beruntunglah bagi Anda yang mengalami mimpi ini.
Bagi Anda yang yang masih belum mendapatkan pekerjaan.
Mimpi ini malah sebuah pertanda baik bagi Anda.
Anda akan mendapatkan pekerjaan yang selama ini Anda inginkan.
Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Banteng Coklat Ternyata Jadi Pertanda Baik Ini Lho, Simak Penjelasannya
2. Mimpi Duduk di Atas Buah Apel
Mimpi ini malah sebuah pertanda baik bagi pemimpinya.
Source | : | Tribun-Bali.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti M |