Grid.ID - Cuaca beberapa hari belakangan ini terasa lebih terik dari biasanya.
Bahkan di beberapa daerah suhu bisa mencapai hingga 36 derajat celcius.
Banyak sekali warganet yang mengeluhkan soal cuaca yang lebih panas dari sebelumnya di media sosial.
Keluhan warganet ini direspons Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).
Baca Juga: Jalani Perawatan Intensif Akibat Kecelakaan Maut, Daood Debu Butuhkan Biaya Pengobatan Rp800 Juta
Lembaga yang bertugas memberi informasi cuaca ini menjelaskan kalau saat ini Indonesia sudah mulai memasuki puncak musim kemarau.
Suhu yang panas dan terik bakal mengundang dahaga.
Alhasil, bagi kita air atau minuman dingin pasti banyak dicari.
Bukan sekadar melegakan tenggorokan yang kering, tapi juga berperan mengganti kebutuhan cairan dalam tubuh yang hilang.
Kekurangan cairan bakal membuat tubuh terasa lemas dan tak bertenaga.
Sehingga secara natural pasti kita akan minum yang banyak.
Lebih asyik lagi kalau minuman dingin karena lebih menyegarkan.
Ternyata ada beberapa manfaat dari minuman dingin bagi tubuh loh, yaitu :
Penulis | : | Dianita Anggraeni |
Editor | : | Dianita Anggraeni |