Laporan Wartawan Grid.ID, Rissa Indrasty
Grid.ID - Anak perempuan ini dipaksa nikah di usia 6 tahun, sosok suaminya pun disorot.
Dipaksa menikah saat tidak saling kenal masih sering terjadi.
Namun gimana jadinya kalau dipaksa nikah di usia 6 tahun. Jelas, pernikahan di bawah umur ini seketika jadi perhatian.
Nikah di umur belasan tahun saja bisa jadi perhatian, kali ini justru si pengantin masih tergolong balita.
Hal ini terjadi pada bocah berusia 6 tahun di negeri Gajah Putih, Thailand.
Ya, Thailand memang menyimpan berbagai kisah dan tradisi unik yang tak jarang dianggap kurang lazim.
Tidak jarang ritual unik di Thailand ini jadi sorotan publik dunia.
Salah satunya seperti yang dialami oleh anak kembar bersaudara kandung yang sempat viral pada 2018 silam ini.
Melansir pemberitaan GridPop.ID sebelumnya, saudara yang terikat hubungan darah ini dinikahkan oleh keluarganya sendiri di usianya yang masih belia.
Sepasang anak kembar tersebut diketahui bernama Guitar si anak laki-laki dan Kiwi si anak perempuan.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | boldysky.com,Daily Mirror,GridPop.ID |
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Mia Della Vita |