Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Siswa kelas 4 SD akan belajar Bahasa Inggris, Unit 5: Where is My Pencil?
Kali ini, siswa akan belajar Bahasa Inggris kosakata benda-benda di rumah dan preposisi atau letak barang-barang.
Bahasa Inggris adalah salah satu Bahasa yang penting untuk dipelajari anak-anak.
Mengutip Kompas.com, Bahasa Inggris merupakan bahasa internasional.
Meskipun bukan bahasa dengan jumlah penutur terbanyak, tapi bahasa Inggris adalah bahasa yang paling luas, loh.
Nah, dalam pelajaran kali ini, silahkan siswa membuka halaman 52 English Book kurikulum Merdeka kelas 4 SD.
Di halaman tersebut, akan ada soal 'help made to put the things on the right place.'
Cobalah kerjakan terlebih dulu soal tersebut.
Jika sudah, simak penjelasan dan kunci jawaban di bawah ini bersama guru atau teman-temanmu.
Dilansir Grid.ID dari Bobo.id, inilah kunci jawaban soal Look and Write II, Unit 5: Where is My Pencil?
Lanjut Studi S3 di Swiss, Nadia Vega Tak Takut Cowok Minder Buat Dekati Dirinya, Ini Alasannya
Source | : | Kompas.com,bobo.id |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Devi Agustiana |