Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID — Memilih kembali rujuk dengan mantan istri terkadang bisa membuat hubungan suami istri semakin kuat.
Tapi tak sedikit pula yang hanya mengulang kebodohan dan berujung kembali terluka.
Sayangnya, pria bernama A Min ini malah menuai sakit hati dan pengkhianatan saat rujuk dengan mantan istri.
Dilansir Grid.ID dari Eva.vn pada Selasa (30/8/2022), awalnya A Min dan Tingting menikah pada 2015.
Tapi pasangan asal Taiwan ini memutuskan untuk bercerai beberapa bulan setelah menikah.
Entah bagaimana, A Min dan Tingting kemudian memutuskan untuk rujuk dan menikah kembali pada 2018.
Kemudian keduanya pun menjalani pernikahan yang cukup bahagia meski tak seperti saat pernikahan awal mereka.
A Min dan Tingting kemudian dikarunia dua orang putri yang cantik.
Keduanya pun menjalani hidup bersama dengan saling menghormati meski tak semesra pernikahan awal.
Tapi A Min menyadari bahwa Tingting berubah sikap dan ekspresinya.
Ia lebih sibuk dengan ponselnya dan jarang memperhatikan anak dan A Min.
Lagi-lagi Ditegur KPI, Ivan Gunawan Protes Disuruh Lepas Kalung saat Bintangi Acara Ini: Kasih Tahu Aku Alasannya!
Source | : | Eva.vn |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |