Grid.ID - Selama ini Hotman Paris memang tak pernah luput dari sorotan.
Apalagi gaya berpakaiannya dinilai sangat necis dan penuh kharisma.
Ya, dirinya biasa tampil rapi dengan jas dan dikelilingi wanita-wanita cantik.
Penampilan sang pengacara pun diperkuat dengan sepatu mewah berduri yang harganya mencapai Rp 80 juta.
Sementara untuk dasi, Hotman biasa memakai dasi dari merek Stefano Ricci dengan harga sekitar Rp 15 juta hingga Rp 20 juta.
Selengkapnya tonton tayangan video di atas!
(*)
5 Tren Warna Baju Lebaran yang Diprediksi Bakal Booming, Bisa Dijadikan Inspirasi Fashionmu!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |