Laporan Wartawan Grid.ID, Rizqy Rhama Zuniar
Grid.ID - Luna Maya tak sengaja keceplosan sebut nama Ariel NOAH sebagai calon suami.
Dalam sebuah acara yang dipandunya, Luna Maya secara kebetulan tak sengaja menyebut nama Ariel NOAH sebagai calon suami.
Momen ketika Luna Maya keceplosan sebut nama Ariel NOAH sebagai calon suami ini pun langsung menghebohkan warganet.
Mengingat Luna Maya dan Ariel NOAH sempat menjalin hubungan asmara dan jadi pasangan favorit publik.
Meski keduanya telah putus, namun banyak warganet yang berharap Luna Maya dan Ariel NOAH dapat bersama lagi.
Beberapa waktu lalu, Luna Maya pun membuta netizen heboh lantaran tak sengaja menyebut nama sang mantan.
Hal itu diketahui melalui postingan video di akun Instagram @langitrtv, Rabu (7/9/2022).
Melansir dari TribunnewsBogor.com, video tersebut memperlihatkan presenter Sonny Tulung memberikan pertanyaan kepada Akbar Kobar, Indra Bekti dan Luna Maya.
Dalam sebuah babak permainan tebak-tebakan, Sonny Tulung bertanya tentang calon suami Luna Maya.
“Okey kami telah menyurvei 100 orang ini dia pertanyaannya, siapakah calon suami Luna Maya?,” kata Sonny Tulung.
Luna Maya, Indra Bekti, dan Akbar Kobar kemudian berteriak seperti sedang memencet bel untuk bisa menjawab lebih dulu pertanyaan dari Sonny Tulung.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Penulis | : | Rizqy Rhama Zuniar |
Editor | : | Silmi |