Laporan Wartawan Grid.ID, Nisrina Khoirunnisa
Grid.ID - Maia Estianty ngaku pernah diledek oleh netizen karena satu benda yang menempel di tubuhnya.
Padahal, Maia Estianty tak mempermasalahkan benda tersebut.
Sayangnya, netizen berkata lain dan mengolok-olok Maia Estianty.
Lantas, apa yang sebenarnya terjadi?
Seperti yang diketahui, Maia Estianty termasuk artis terkenal yang hidup makmur saat ini.
Pasalnya, Maia Estianty kini jadi istri dari konglomerat sekaligus bos jam tangan tersohor di Indonesia.
Usai menikah dengan Irwan Mussry pada tahun 2018 lalu, Maia Estianty makin hidup bertabur harta.
Beruntungnya Maia sebagai istri konglomerat, ia jelas kecipratan harta suaminya yang bejibun.
Ketajiran Maia Estianty terbukti dari kemewahan hidupnya yang kerap wara-wiri plesir ke luar negeri.
Tak cuma berdua bersama Irwan Mussry, ia juga sering mengajak ketiga anaknya, Al El Dul, untuk plesiran.
Beberapa waktu lalu, Maia dan Al El Dul diboyong oleh Irwan Mussry untuk liburan ke Amerika Serikat.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Nisrina Khoirunnisa |