Grid.ID - Indonesia akan melaksanakan pesta demokrasi pada Pemilu 2024 mendatang.
Pemilu memang menjadi ajang besar bagi rakyat untuk memilih pemimpin negara.
Tak hanya Indonesia, berbagai negara di dunia juga melaksanakan pemilu dengan caranya masing-masing.
Bahkan tak jarang momen pemilu di beberapa negara terdengar unik dan tak biasa.
Berikut beberapa fakta unik tentang pemilu di seluruh dunia seperti dikutip Grid.ID dari TribunTravel.com.
1. Astronot bisa ikut pemilu
Astronot yang sedang berada di Stasiun Luar Angkasa Internasional diperbolehkan untuk mengikuti pemilu sejak tahun 1997.
Saat itu para anggota parlemen Texas sudah membuat suatu ketentuan yang memungkinkan kotak suara yang aman untuk dikirim ke ruang angkasa oleh Mission Control di Houston, Texas.
Setelah astronot menentukan pilihan mereka, kotak-kotak suara mereka yang adalah berupa file-file PDF yang berisi kertas suara yang akan mereka terima dalam email.
Baca Juga: Alasan SBY Pilih Turun Gunung pada Pemilu 2024, 'Bisa Tidak Jujur dan Tidak Adil'
Dikembalikan ke bumi, di mana pegawai akan membuka dokumen yang sudah dikodekan dan menyerahkan hard copy dari surat suara astronot untuk dihitung.
2. Umur 16 tahun bisa ikut pemilu
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | tribuntravel |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |