Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum
Grid.ID – Simak kunci jawaban yang akan membahas materi Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) kelas 5 SD.
Lebih tepatnya, kunci jawaban ini akan menjelaskan alasan mengapa Indonesia termasuk negara yang rawan gempa bumi.
Kunci jawaban ini diharapkan dapat menjadi referensi bagi orangtua dalam memandu proses belajar anak.
Seperti yang kita ketahui, Indonesia adalah salah satu negara yang sering mengalami bencana alam seperti gempa bumi.
Melansir Kompas.com, gempa bumi adalah peristiwa perambatan gelombang gempa sampai ke permukaan Bumi.
Perambatan itu diakibatkan oleh lepasnya energi potensial yang dimiliki lapisan di bawah permukaan Bumi, yang terjadi secara mengejutkan dan tiba-tiba.
Berdasarkan penyebabnya, gempa bumi dibedakan menjadi lima jenis yaitu gempa bumi tektonik, gempa bumi vulkanik, gempa bumi tumbukan, gempa bumi buatan, dan gempa bumi runtuhan.
Ciri-ciri gempa bumi di antaranya adalah: berlangsung dalam waktu singkat, bisa terulang kembali, tidak bisa diprediksi, tidak dapat dicegah tapi dapat dikurangi dampaknya.
Lantas, mengapa Indonesia termasuk negara yang rawan gempa bumi?
Berikut kunci jawaban dan pembahasannya yang dikutip Grid.ID dari Bobo.id.
Letak Geografis
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | Kompas.com,Bobo |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Nesiana |