Grid.ID - Kabar duka kembali menyelimuti tanah air.
Kali ini datang dari mantan Duta Besar (Dubes) Republik Indonesia (RI) untuk Bulgaria, Albania, Macedonia, Astari Rasjid.
Astari meninggal dunia pada Minggu (11/12/2022).
Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Teuku Faizasyah membenarkan kabar meninggalnya eks Duber RI tersebut.
"Ya betul (meninggal dunia)," kata Faizasyah kepada Kompas.com, Minggu malam.
Berdasarkan informasi yang dihimpun, Astari Rasjid meninggal dunia di Singapura pada Minggu sekitar pada19.49 waktu setempat.
Astari diketahui merupakan seorang seniman dan juga aktivis feminisme. Eks Dubes RI ini mengenyam pendidikan di jurusan Sastra Inggris di Universitas Indonesia (UI) pada tahun 1973.
Baca Juga: Tiba di Rumah Duka, Marsha Aruan Ungkap Penyebab Kematian Sang Ayah
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Nira Emily |