Grid.ID - Istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina memang sempat dikritik saat kondangan ke pernikahan Kaesang dan Erina.
Kala itu, Nagita Slavina dikiritik lantaran dianggap memakai kebaya transparan di pernikahan Kaesang dan Erina.
Beberapa netizen berpendapat, busana Nagita Slavina tak cocok dipakai di pernikahan putra Presiden Jokowi.
Terkait hal itu, Nagita Slavina akhirnya memberikan klarifikasi.
Seperti diketahui, pasangan Raffi Ahmad dan Nagita memang sempat hadir di pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono.
Raffi dan Nagita hadir di dua momen spesial yakni resepsi di Jogja dan resepsi pernikahan di Kota Solo.
Raffi sendiri memakai kemeja batik panjang warna ungu, sedangkan Nagita pakai kebaya semi transparan warna biru keputih-putihan.
Namun sayang, busana Nagita Slavina saat kondangan justru sempat dikritik netizen.
Hal itu karena busananya dianggap kurang sesuai dipakai di momen pernikahan putra Jokowi.
Sempat dikritik netizen, Nagita Slavina akhirnya buka suara.
Hal itu diketahui dari unggahan di akun Instagram @lambegosiip pada Minggu (25/12/2022).
Source | : | |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |