Grid.ID - Memilih shade bedak padat tentunya harus disesuaikan dengan warna kulit ya sobat Grid.
Jangan asal, memilih warna shade bedak padat yang tidak sesuai dnegan warna kulit akan membuat tampilan makeup justru akan terlihat tidak maksimal.
So, berikut ini ada beberapa tips yang perlu diperhatikan dalam memilih shade bedak padat bagi pemilik kulit sawio matang supaya kamu nggak salah beli.
Langusng aja disimak yuk!
1. Tips memilih shade bedak padat - Undertone kulit
Pertama-tama kamu harus mengenali warna undertone kulitmu ya sobat Grid
Seperti yang diketahui, terdapat 3 jenis undertone kulit, yaitu cool, warm dan neutral.
Kira-kira mana nih jenis warna kulitmu nih?
2. Tips memilih shade bedak padat - Coverage
Selanjutnya kamu harus menentukan coverage si bedak padat yang kamu inginkan.
Setiap bedak padat umumnya menawarkan coverage yang berbeda-beda, jadi jangan sampai salah pilih ya.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Ristiani Theresa |
Editor | : | Ristiani Theresa |