Grid.ID - Raffi Ahmad ternyata sempat merasakan firasat sebelum sang nenek yang akrab disapa Mami Popon meninggal dunia.
Tak heran jika Raffi Ahmad sampai merasakan firasat ini, karena sang Sultan Andara memang dikenal dekat dengan sang nenek, Mami Popon.
Firasat ini tak hanya dirasakan oleh Raffi Ahmad, tapi keluarganya juga sudah merasakan hal yang sama sejak merayakan ulang tahun sang nenek.
Diinformasikan sebelumnya, Mami Popon meninggal dunia pada Sabtu (31/12/2022).
Kemudian, jenazah pun dibawa ke rumah duka yang terletak di Jalan Supratman nomor 82, Kota Bandung.
Raffi Ahmad bersama ibundanya, Amy Qanita pun memohon maaf kepada siapa pun jikalau semasa hidupnya almarhumah Mami Popon ada kesalahan.
Raffi Ahmad juga menyebut neneknya itu meninggal pada Sabtu sore di rumahnya yang terletak di Lebak Bulus.
Sebelum Mami Popon mengembuskan napas terakhirnya, Raffi mengatakan neneknya itu memang sudah sakit-sakitan.
Mami Popon menderita stoke sampai jantung yang melemah.
Sebelum menghembuskan nafas terakhirnya, Raffi mengatakan neneknya itu memang sudah sakit-sakitan.
Mami Popon menderita stoke sampai jantung yang melemah.
Resep Kue Keranjang Anti Goreng-goreng untuk Imlek, Dikukus dengan Isi Pisang, Rendah Lemak nih!
Source | : | TribunJabar.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ayu Wulansari K |