Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID - Tempat tidur merupakan salah satu ruang yang sering ditempati di rumah.
Tak heran mengingat bahwa saat kita tidur dan beristirahat, tempat tidur menjadi pilihan.
Hal inilah yang menjadikan banyak orang menata dengan rapi tempat tidur mereka.
Melansir Kompas.com, ada larangan meletakan cermin di hadapan tempat tidur.
Menurut Ilmu Fengshui, menaruh cermin di depan tempat tidur memberikan pengaruh buruk.
Berikut ini pengaruh buruk jika nekat meletakkan cermin di depan kamar tidur.
1. Mengundang orang ketiga dalam hubungan
Pantulan cermin menggandakan energi dan keberuntungan dalam hubungan asmara.
Baca Juga: Intip Rumah Prabowo Subianto, Saking Luasnya Bisa Buat Berkuda
Hal ini membuat seseorang bisa menemui orang ketiga dalam hubungan.
2. Menyebabkan insomnia
Energi seseorang bisa terserap habis oleh cermin, hal ini membuat energi malah menganggu diri sendiri hingga menyebabkan seseorang kesulitan tidur.
3. Membuat mimpi buruk
Saat tidur, jiwa meninggalkan tubuh, jiwa akan terkejut melihat pantulan diri sendiri ketika sedang tidur yang menyebabkan mimpi buruk.
Dilansir Grid.ID dari Magicbricks.com pada Rabu (18/1/2023), ada beberapa tips yang bisa diterapkan saat menata cermin di kamar tidur.
Pertama tutupi cermin dengan kain saat tidur agar terhindar dari perasaan merasa cemas atau khawatir saat tidur.
Baca Juga: Auto Betah! Ini 5 Tips Bikin Rumah Baru Terasa Nyaman Meski Baru Pindah
Kedua, meletakkan cermin di samping tempat tidur sehingga cermin tidak menunjukkan pantulan apa pun saat kita tidur.
Jika Anda menerapkan hal ini pantulan tidak akan pernah menghadap wajah.
(*)
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | Kompas.com,Magicbricks.com |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |